Sumatra Barat

Surga Wisata Di Kepulauan Mentawai

Sebagai negara kepulauan, Indonesia memiliki ribuan pulau yang menawarkan keindahan alamnya. Terutama untuk pulau-pulau kecil yang tak berpenghuni, yang kesemuanya masih perawan dan begitu alami. Salah satu pulau yang menawarkan sejuta surga wisata adalah kepulauan Mnetawai di Sumatera Barat. Kepulauan yang telah ditetapkan sebagai kabupaten sejak tahun 1999 ini memiliki empat pulau besar dan 213 pulau kecil. […]

Sumatra Barat

Air Terjun Lembah Anai, Sumatera Barat

Air Terjun Lembah Anai berlokasi di pinggir jalan yang menghubungkan Kota Padang dan Kota Bukittinggi. Tepatnya berada di Lembah Anai, Kecamatan Sepuluh Kuto, Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat. Dua kota ini menjadi sentra bagi tata pemerintahan, pariwisata dan pertumbuhan ekonomi di Sumatera Barat. Yang membuat air terjun ini mampu menarik perhatian para wisatawan baik wisatawan […]

Sumatra Barat

Lubang Jepang, Bukit Tinggi

Lubang Jepang adalah salah satu objek wisata sejarah yang berada di Kota Bukittinggi, Sumatera Barat. Lubang Jepang ini  merupakan sebuah terowongan perlindungan yang dibangun oleh tentara pendudukan masa Jepang sekitar tahun 1942  ditujukan untuk kepentingan pertahanan. Sebelumnya, Lubang ini dibangun sebagai tempat menyimpan perbekalan dan peralatan perang oleh tentara Jepang dengan panjang terowongan sekitar 1400meter […]

Sumatra Barat

Pulau Keong, Sumatera Barat

Indonesia mempunyai beragam keunikan di bidang wisatanya sendiri, salah satunya Pulau Keong yang terletak di Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat. Tepatnya di Taluak Sungai Bungin, Kecamatan Batang Kapas, sekitar 80 km disebelah selatan Kota Padang. Bentuk pulau ini sendiri memang seperti bentuk keong yang sedang berjalan jika dilihat dari depan ujung Bukit Pulai yang merupakan […]

Sumatra Barat

Pantai Air Manis, Padang

Pantai Air Manis terletak di kecamatan Teluk Kabung, kurang lebih 15 km dari pusat kota Padang atau sekitar 30 menit perjalanan dengan menggunakan angkutan darat. Pantai Air Manis ini memiliki pasir yang berwarna coklat keputih-putihan yang  membentang luas dan landai di sepanjang bibir pantai. Ombaknya yang bergulung-gulung namun tidak terlalu tinggi membuat pesona pantai ini […]