Makasar

Pulau Kayangan, Makasar

Pulau kayangan, pulau ini dulu dinamakan pulau Marrouw atau Meraux, termasuk dalam wilayah kelurahan Bulo Gading, Makasar, Sulawesi selatan. Pulau ini merupakan pulau yang kecil dan merupakan pulau koral yang paling dekat dengan makasar. Pulau ini berukuran sekitar 2ha dan memiliki pantai pasir putih yang sangat indah. Untuk menuju pulau kayangan ini, anda bisa menaiki […]